Mahasiswa sebagai generasi muda

Donggala,- Dalam mengisi kegiatan non fisik kegiatan TMMD 104 Tahun 2019 Kodim 1306/DGL melalui Pelda Sudiyono yang merupakan salah satu anggota Kodim 1306/DGL yang sekaligus Satgas TMMD 104, melakukan koordinasi dengan Mahasiswa Universitas Tadulako (UNTAD) di posko KKN Kecamatan Palolo Kabupaten Sigi.

Ia berharap para mahasiswa sebagai generasi muda yang saat ini sedang menuntut ilmu agar dapat memanfaatkan ilmunya yang didapat dan diwujudkan dalam kehidupan masyarakat. “Memang sangat kebetulan sekali di saat ada TMMD, juga para Mahasiswa sedang melakukan KKN. OLeh karena itu ini merupakan moment yang tepat untuk memberi kesempatan kepada para mahasiswa mengamalkan ilmunya kepada masyarakat, khususnya Kecamatan Palolo ini,” Kata Pelda Sudiyono.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *